Puncak Arus Mudik Diprediksi 19 April, Pertamina Jamin Stok BBM Aman

Taufik Budi Nurcahyanto, Jurnalis
Senin 10 April 2023 09:00 WIB

Puncak arus mudik Idul Fitri diprediksi terjadi pada 19 April 2023, sedangkan puncak arus balik diprediksi pada 29 April 2023.
 
Sejumlah SPBU di lokasi strategis akan beroperasi 24 jam. Pertamina juga menyiapkan SPBU Kantong berupa mobil tangki. SPBU Kantong akan menjaga suplai BBM di titik-titik rawan kemacetan.
 
Hal itu disampaikan Executive General Manager Regional Jawa Bagian Tengah PT Pertamina Patra Niaga, Aji Anom Purwasakti, Minggu (9/4/2023).
 
Kontributor: Taufik Budi
Produser: B.Lilia Nova

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya