Bappenas Yakin RI Bisa Menjadi Negara Maju

Tim Liputan MPI, Jurnalis
Sabtu 11 Februari 2023 06:10 WIB

Pertumbuhan ekonomi tahun 2022 yang telah melewati level pra pandemi, dinilai belum mencapai potensi yang sebenarnya. Menteri PPN/Kepala Bappenas, Suharso Monoarfa menjelaskan, bahwa jalur kebijakan fiskal harus lebih diarahkan untuk mendorong potensi pertumbuhan ekonomi, jika Indonesia ingin menjadi negara maju pada tahun 2045.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya