Transisi Energi: Bioetanol Tebu untuk BBM

Tim Liputan MPI, Jurnalis
Senin 07 November 2022 19:27 WIB

 
Indonesia tengah gencar mewujudkan transisi energi di ajang KTT G20 di Bali mendatang. Segala upaya dilakukan pemerintah demi menciptakan energi baru terbarukan (EBT) yang ramah lingkungan. Terbaru Presiden Joko Widodo menetapkan program Bioetanol tebu untuk ketahanan pangan energi dan mendorong peningkatan produksi dan kualitas.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya