Ditangkap Terkait Narkoba, Irjen Pol Teddy Minahasa Ternyata Polisi Terkaya di Indonesia

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Sabtu 15 Oktober 2022 09:21 WIB

Irjen Pol Teddy Minahasa tersandung dugaan menjual barang bukti sabu setelah 4 hari ditunjuk sebagai Kapolda Jawa Timur. 
 
Teddy Minahasa merupakan lulusan Akpol 1993 yang menduduki beberapa jabatan penting di Kepolisian dan disebut sebagai polisi paling kaya doi Indonesia.
 
Tim Liputan iNews

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya