Tim damkar berhasil mengevakuasi seekor ular piton yang memangsa ternak dan burung milik warga di Mamuju, Sulawesi Barat. Sementara di Jember, Petugas berhasil mengevakuasi ular kobra yang bersembunyi di tumpukan genteng di kawasan perumahan warga.
Kontributor: Frendy Christian & Bambang Sugiarto