Curi Puluhan Dus Susu Dalam Minimarket di Padalarang, Begini Modus Pelaku

Yuwono, Jurnalis
Jum'at 30 September 2022 23:42 WIB

Aksi pencurian puluhan kotak susu di minimarket kawasan Padalarang, Jawa Barat terekam cctv, pelaku nekat memasukkan kotak susu ke dalam pakaiannya.
 
Dalam sehari pelaku dapat beraksi di 7 minimarket dengan total hasil curian 25 kotak susu, selanjutnya hasil curian dijual pelaku dengan keuntungan hingga jutaan rupiah.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya