Kebocoran Gas Beracun di Mandailing Natal Sumatra Utara

Ahmad Husein Lubis, Jurnalis
Minggu 24 April 2022 21:19 WIB

Puluhan warga Desa Sibanggor Julu Mandailing Natal Sumatra Utara dilarikan ke rumah sakit akibat semburan gas beracun. Beberapa warga kritis dan lainnya sesak nafas .
 
Liputan: Ahmad Husein Lubis

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya