Intensitas Hujan Tinggi dan Buruknya Drainase Sebabkan Banjir di Cirebon

Toiskandar, Jurnalis
Jum'at 07 Januari 2022 07:20 WIB

Jalan Raya Waruroyom, Desa Kaduanan, Kecamatan Depok, menuju Kecamatan Jamblang, Kabupaten Cirebon terendam banjir, Kamis (6/1). Menurut warga banjir disebabkan intensitas hujan yang tinggi dan saluran drainase yang buruk sehingga mempeparah banjir.
 
Akibat banjir, para pengendara harus memutar arah sejauh 8 km, namun sejumlah pengendara motor nekat menerobos banjir.
 
Kontributor: Toiskandar

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya