Tegur Gojek Mahal, Gibran Sebut Pemkot Solo Bisa Buat Aplikasi Tandingan

Septyantoro, Jurnalis
Senin 03 Januari 2022 14:22 WIB

Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengaku pernah menegur Gojek. Teguran terkait mahalnya ongkos dan berdampak mematikan UKM. 
 
Gibran bahkan menyampaikan Pemkot Solo bisa membuat aplikasi tandingan. Hal itu disampaikan Gibran dalam sebuah diskusi. Harga mahal juga terkait biaya pengiriman barang. 
 
Kontributor : Septyantoro

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya