Kalah Judi, Pemuda di Padang Bakar Rumah Orang Tua

Budi Sunandar, Jurnalis
Selasa 06 Juli 2021 11:24 WIB

Seorang pemuda di Padang, Sumbar nekat membakar rumah orang tuanya
 
Lokasi di Jalan Durian Ratus, Kel Kurao Pagang, Kec Nanggalo, Kota Padang
 
Pemuda itu emosi karena hanya dikasih uang Rp50 ribu padahal meminta Rp150 ribu
 
Akibat aksinya itu, empat rumah ludes dilalap si jago merah
 
Enam unit damkar dikerahkan, api berhasil dipadamkan satu jam kemudian
 
Dalam pengakuannya, pemuda itu awalnya membakar selimut di kamar
 
Lalu pergi ke warung berpura-pura tidak ada di rumah
 
 
Kontributor : Budi Sunandar

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya