Kerumunan Warga Antre Vaksinasi Covid-19

Tim Liputan iNews, Jurnalis
Kamis 24 Juni 2021 11:55 WIB

Gencar vaksinasi massal di berbagai wilayah memicu persoalan baru berupa kerumunan antrean. Kerumunan warga antre vaksinasi Covid-19 terlihat di pintu gerbang masuk area GOR Purnawarman, Purwakarta, dan di Desa Pladi, Jombang.
 
Fakta tersebut harus menjadi perhatian pemda setempat agar tak memicu munculnya klaster baru. 
 
Tim Liputan iNews

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya