Ricuh Pembongkaran Drainase di Sei Agul, Medan

Said Ilham, Jurnalis
Selasa 22 Juni 2021 05:31 WIB

Pembongkaran beton penutup saluran drainase oleh Pemkot Medan di Sei Agul, Medan ricuh. Belasan orang anggota LSM berusaha menghalangi pembersihan parit ini.
 
Warga tak terima hingga warga mengamuk. Kericuhan terjadi saat petugas PU Kota Medan dan pihak Kecamatan Medan Barat membongkar beton penutup drainase.
 
Belasan orang yang mengaku dari salah satu LSM berusaha menghalangi petugas. Baku hantan pun nyaris terjadi antara warga dan LSM. Warga kesal karena di atas saluran dijadikan tempat parkir.
 
Liputan: Said Ilham

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya