Moeldoko Tinjau Fasilitas di TMII

Riezky Maulana, Jurnalis
Senin 12 April 2021 18:55 WIB

Kepala Staf Kepresidenan, Moeldoko bertemu dengan pihak pengelola Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Senin (12/4/2021). Salah satu fasilitas yang ditinjau langsung adalah Hotel Desa Wisata.
 
TMII kini telah diambil alih oleh negara setelah dikelola oleh Yayasan Harapan Kita.
 
Reporter : Riezky Maulana

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya