Kabar bahagia datang dari pasangan muda Ammar Zoni dan Irish Bella. Irish Bella yang kini tengah mengandung anak pertamanya dikabarkan tengah hamil anak kembar.