Instagram Mikha Tambayong Banjir Ucapan Duka

Taufik_Herwindo, Jurnalis
Senin 04 Maret 2019 09:08 WIB

Ibunda aktris cantik Mikha Tambayong, Deva Malaihollo dikabarkan meninggal dunia,  Minggu 3 Maret 2019 sore. Dikabarkan, ibunda Mikha Tambayong meninggal akibat penyakit auto imune
 

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya