Indonesia memastikan satu medali emas dari cabang Bulutangkis Ganda Putra setelah dua pasngan Indonesia, Kevin-Marcus dan Fajar-Ryan berhasil menciptakan All Indonesia Final.