Sejarah Belgia Taklukkan Brazil

Rudy, Jurnalis
Minggu 08 Juli 2018 00:22 WIB

Brazil dipaksa pulang lebih cepat dari Piala Dunia 2018 setelah dikalahkan Belgia 1-2 pada laga perempat final Piala Dunia Rusia. Pelatih Belgia, Roberto Martinez, mengatakan kemenangan ini merupakan kemenangan yang membanggakan.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya