Tim Rusia melaju ke babak perempat final Piala Dunia 2018 setelah menaklukkan tim Spanyol dengan skor 4-3 lewat drama adu penalti.