Meski hasil hitung cepat sejumlah lembaga survei, pasangan Ridwan Kamil unggul dari tiga pasangan lainnya, Ridwan Kamil mengimbau warga Jawa Barat tidak melakukan perayaan yang berlebihan.