Menikah sejak tahun 2015, Sabai dan Ringgo jarang diterpa berita miring. Keharmonisan rumah tangga mereka seringkali dilihat dari keduanya yang melakukan hal lucu yang mengundang tawa para warganet.