Bupati Purbalingga, Tasdi, yang ditangkap KPK telah tiba di Jakarta. KPK mempunyai waktu 1x24 jam sebelum menetapkan tersangka dalam kasus dugaan suap proyek di Kabupaten Purbalingga.