Terlepas dari pengawasan nenek, seorang balita berumur dua tahun di Goa, Sulawesi Selatan, terseret arus air saluran irigasi sawah. Korban ditemukan tewas setelah dua jam pencarian di lokasi.