Polisi Menemukan Barang Diduga Bahan Peledak yang Menempel di Tubuh Pelaku

wahyu, Jurnalis
Rabu 16 Mei 2018 12:46 WIB


Empat orang pelaku terduga teroris yang melakukan aksi penyerangan di Mapolda Riau tewas dilumpuhkan polisi. Polisi menemukan barang diduga bahan peledak yang menempel di salah satu tubuh pelaku.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya