Polres Aceh Barat masih menyelidiki tewasnya seorang anggota polisi berpangkat Brigadir Kepala. Personel polisi tersebut ditemukan meninggal dengan luka tembak di bagian kepala.