Tsania Marwa merayakan Hari Ibu 22 Desember tanpa kehadiran kedua buah hatinya, dan hanya mampu mengenang pemberian kado anaknya setahun yang lalu.