Heboh! Vlog WNA di Kawah Gunung Agung

Rudy, Jurnalis
Minggu 08 Oktober 2017 15:57 WIB

Saat Gunung Agung masih berstatus Awas, seorang warga negara Prancis justru melakukan aksi nekat dengan mengunggah video Vlog mendekati kawah gunung tersebut.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya