Penyanyi Syahrini dan artis Ria Irawan, akan dipanggil Bareskrim Polri terkait dugaan penipuan dan penggelapan yang dilakukan PT First Anugerah Karya Wisata (Fisrt Travel). Kabarnya mereka telah umroh secara gratis.