Proses assessment telah selesai dan senyum bahagia menghiasi wajah Ammar Zon, meski demikan Ammar masih penasaran apakah dirinya akan menjalani rehabilitasi atau tidak.