Puluhan orang ambil bagian untuk bersepeda sejauh 69 mil di luar Charlotte, Amerika Serikat (AS). Acara ini untuk menghormati mendiang Nicky Hayden yang meninggal dunia pada 22 Mei 2017.