Diduga Lapar, Kera Liar Masuk ke Pemukiman Warga

Rudy, Jurnalis
Senin 20 Maret 2017 06:58 WIB

Puluhan kera liar masuk ke pemukiman warga di Jember, Jawa Timur, karena diduga mengalami kelaparan. Aparat Kepolisian pun berusaha menangkap kera tersebut dengan bius.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya