Pemerintah Akan Tindak Penyebar Hoax

Rudy, Jurnalis
Kamis 05 Januari 2017 14:14 WIB

Berita palsu atau Hoax kini merajalela didunia maya. Tidak hanya meresahkan, Hoax juga menimbulkan konflik sosial. Pemerintah akan menindak tegas media atau akun yang memberitakan berita palsu tersebut.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya