Cuaca panas yang terjadi di Arab Saudi akan menjadi ujian berat bagi calon jamaah Haji tahun 2016. Pasalnya, puncak ibadah Haji suhunya mencapai 55 derajat celcius.