Kabar kedekatan Raffi Ahmad dengan pedangdut, Ayu Ting Ting, ternyata membuat Ayu dihujat "Hatters". Bahkan penyanyi "Sambalado" tersebut akan diboikot dari panggung hiburan tanah air.