Selena Gomez telah tiba di Indonesia menjelang konser pada Sabtu (23/072016) mendatang. Gomez pun asyik berbelanja di salah satu mal Jakarta.