Kabar bahagia datang dari pasangan Cynthia Lamusu dan Surya Saputra, setelah 8 tahun menikah Cynthia akhirnya hamil, sementara Ashanty hamil anak kedua.