Sebagian orang memiliki kebiasaan menikmati secangkir kopi dengan gorengan di pagi hari. Terdengar sedap sekali, tetapi ketahuilah kebiasaan ini ternyata justru bisa menjadi ancaman penyakit.