Highlight Euro 2016: Wales Melaju ke Perempatfinal

Taufik_Herwindo, Jurnalis
Minggu 26 Juni 2016 01:54 WIB

Wales melaju ke babak perempafinal Piala Eropa 2016 setelah mengalahkan Irlandia Utara dengan skor 1-0 di Parc des Princes, Paris. The Dragons –julukan Wales– pun akan melawan pemenang partai Hungaria melawan Belgia.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Telusuri berita Multimedia lainnya