Residivis Mengaku Polisi Pangkat Kombes, Menipu Warga

Rudy, Jurnalis
Jum'at 10 Juni 2016 07:11 WIB

Seorang residivis mengaku sebagai polisi berpangkat Komisaris Besar, menipu enam warga Padang Pariaman, Sumatera Barat. Pelaku mengaku bisa meloloskan warga menjadi anggota Akpol dengan imbalan ratusan juta rupiah.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya