Akibat air laut pasang, Pantai Kuta, Bali kembali dilanda gelombang tinggi hingga meluber ke jalan pada Kamis siang.