Seorang oknum yang mengaku Debt Collector di Kabupaten Batubara, Sumatera Utara, nyaris diamuk massa karena menabrak mobil warga.