Kecewa dan kesal tempat tinggalnya digusur, sejumlah warga Pasar Ikan, Jakarta Utara berunjuk rasa di depan kantor DPRD DKI Jakarta.