Pagi tadi gempa susulan kembali mengguncang Alor, NTT. sejumlah pasien rumah sakit masih bertahan di halaman rumah sakit.