Pematung terkemuka di Indonesia, Edi Sunarso tutup usia di rumah sakit Yogyakarta. Semasa hidup almarhum menorehkan karyanya lewat patung "Selamat Datang" dan "Pancoran".