Maskapai Lion Air menyatakan akan bertanggung jawab atas pencurian barang di bagasi penumpang pada November 2015 lalu.