Jika negara Belanda identik dengan bunga tulip, Indonesia punya taman bunga Amarilis yang bisa dibanggakan. Bunga tersebut tumbuh di rumah warga Yogyakarta.