Tya Arifin tidak bisa menahan airmata bahagia saat Ashraf Khalid mengucapkan dengan lancar ijab kabul pernikahan. Asyraf mengaku sempat tegang menjelang prosesi akad nikah.