Ribuan warga Palembang berkumpul di pelataran Benteng Kuto Besak Kota Palembang untuk memanjatkan doa memohon turunnya hujan.