Kesal dengan sopir Kopaja yang ugal-ugalan, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) mengancam menghapus trayek Kopaja tersebut.