Antre Jadi Tukang Ojek di Senayan

Rudy, Jurnalis
Selasa 25 Agustus 2015 13:58 WIB

Ribuan orang beramai-ramai datang ke Senayan, Jakarta, untuk menjadi tukang ojek. Bahkan ada beberapa pelamar yang sudah datang sejak pukul 03.00 WIB.

Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Telusuri berita Multimedia lainnya