Seorang pengendara sepeda motor tewas terlindas truk molen di Jalan Raya Casablanca, Jakarta Selatan.